Visi dan Misi

Visi dan Misi

Visi LPPM UNKRISWINA Sumba

Menjadi lembaga yang unggul di bidang penelitian dan pengabdian kepada masyarakat berlandaskan kewirausahaan dan nilai-nilai kristiani.

 

Misi LPPM UNKRISWINA Sumba

  1. Meningkatkan peran serta dosen dan mahasiswa dalam penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang berlandaskan   kewirausahaan dan nilai-nilai Kristiani.
  2. Mengembangkan produk-produk hasil penelitian dan publikasi bertaraf nasional terakreditasi dan internasional bereputasi.
  3. Meningkatkan kemandirian pusat-pusat penelitian dan pengabdian dalam pemberdayaan masyarakat.
  4. Mengembangkan dan meningkatkan perolehan paten dan hak kekayaan intelektual (HKI).
  5. Mendorong pemberdayaan masyarakat melalui pengembangan IPTEKS, citizen science dan kewirausahaan.
  6. Meningkatkan kemampuan dalam dalam pengelolaan kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat.

 

Tujuan LPPM UNKRISWINA Sumba

  1. Meningkatkan peran serta dosen dan mahasiswa dalam penelitian yang berlandaskan semangat kewirausahaan dan nilai-nilai Kristiani.
  2. Mengembangkan produk-produk hasil penelitian dan publikasi bertaraf nasional terakreditasi dan internasional bereputasi.
  3. Meningkatkan kemandirian pusat-pusat penelitian dan pengabdian dalam pemberdayaan masyarakat.
  4. Mengembangkan dan meningkatkan perolehan paten dan hak kekayaan intelektual (HKI).
  5. Mendorong pemberdayaan masyarakat melalui pengembangan IPTEKS, citizen science dan kewirausahaan.
  6. Meningkatkan kemampuan dalam dalam pengelolaan kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat.